Asmaul Husna dan Keutamaan Yang Di Ada Dalamnya
Mari Salaman, Keutamaan Asmaul Husna - Pengertian Asmaul Husna di dalam Islam adalah beberapa nama yang sangat indah yang dimilki oleh Allah Sang Penguasa Alam Semesta. Kata Asmaul husna sendiri tersusun dari dua suku kata dari bahasa Arab, Asma dan Husna. Asma yang beratri nama dan Husna memiliki makna Inndah atau bagus. Secara harafiah Asmaul Husna merupakan sebutan ataupun gelar yang sangat bagus dan agung yang dimilki oleh Allah sesuai dengan sifat-sifat yang dimilikiNya. Dimana semua gelar dan sebutan tersebut adalah merupakan sebuah kesatuan yang menyatu dalam kebesaran, kehebatan dan keagungan yang dimiliki oleh Allah. Sebagai seorang muslim yang selalu taat kepada Allah dan selalu mengakui keagungan dan kebesaran yang dimilki oleh Allah, maka adalah sebuah hal yang bijaksana apabila kita mengetahui gelar-gelar Allah yang terdapat di dalam Asmaul Husna tersebut. Yang sesungguhnya dengan mengetahui dan mengenal gelar-gelar Allah tersebut akan semakin menambah keimanan